Berita dengan label "sd kristen indonesia magelang"
Pendidikan Karakter Kelas 1 dan 2 di SD Kristen Indonesia Magelang

Hari ini Rabu, 2 Oktober 2024, SD Kristen Indonesia Magelang sedang melaksanakan Pendidikan Karakter bagi kelas 1 dan 2. Pendidikan karakter hari ini dilayani ibu Pdt. Gledis Yunia Debora Angelita S.Si. Pendidikan karakter tersebut didefinisikan sebagai usaha menanamkan kebiasaan-kebiasaan yang baik (habituation) sehingga peserta didik mampu bersikap dan bertindak bersandarkan nilai-nilai yang telah menjadi kepribadiannya. Pendidikan Karakter harus selalu diajarka...

Rabu, 02 Oktober 2024
SD Kristen Indonesia Magelang Adakan Studi Tiru Ke SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga

Hari Senin, 30 September 2024, Studi tiru merupakan konsep belajar yang dilakukan pada sebuah sekolah yang dianggap lebih kompeten dalam suatu hal dengan maksud peningkatan mutu, perbaikan pembelajaran, dan manajemen sekolah. Studi tiru dilaksanakan dengan salah satu tujuan untuk membawa manfaat, meningkatkan sinergi, dan membangun kerja sama antara masing-masing lembaga / sekolah pelaksana studi tiru.

Senin, 30 September 2024
Sosialisasi Program SD Kristen Indonesia Magelang Libatkan Ortu Siswa-siswi

Dalam rangka memperkenalkan program unggulan untuk SD Kristen Indonesia Magelang, dilaksanakan sosialisasi di SDKI Magelang, Magelang, pada Jumat, 26 Juli 2024, mulai pukul 08.00 sampai dengan selesai. Acara yang dihadiri para wali murid SD.

Jumat, 26 Juli 2024
Selamat untuk Viona Audrey Santoso dan Joscelin Lyona

Selamat untuk Viona Audrey Santoso dan Joscelin Lyona dari SD Kristen Indonesia Magelang meraih peringkat 3 dalam Holiday Basketball Championship.

Senin, 01 Juli 2024
memperlihatkan berita 1-4 dari 4 berita
  • Next
  • 1
  • Next